

Tepatnya pagi ini, bertanggal 26 Januari 2023, Bapak Faturrakhman, M.Pd selaku Kepala Madrasah Aliyah Negeri Kota Surabaya menerima kunjungan Bapak Hadi selaku Kepala Madrasah MAN 1 Banyuwangi dan rombongan dari Tim pengembang Mutu Madrasah.

Fokus kunjungan ini adalah dalam rangka pengadaan kelas SKS atau yang lebih familiar disebut dengan Program Studi sistem SKS yang ditempuh dalam waktu 2 hingga 3 tahun. Semoga mendapatkan apa yang diharapakan dan terimakasih atas kunjungannya di MAN Kota Surabaya dan menjadi berkah. Aamiin